Postingan

Menampilkan postingan dengan label Fotografi

Editor Foto Favorit di Tahun 2017

Gambar
Pict Source : Pixabay Hallo Everyone, tidak terasa tahun 2017 sudah memasuki bulan kedua, Februari. Semoga semuanya sehat selalu dan bahagia ya. Kali ini gue mau share tentang editor foto favorit gue di tahun 2016 - 2017. Aplikasi ini paling sering gue gunakan buat meretouch foto-foto sebelum gue upload ke Instagram atau social media lain. Karena mulai tahun 2017 ini gue mau fokus buat foto siluet, maka gue menggunakan beberapa aplikasi editor foto yang bisa bikin foto gue terlihat jauh lebih baik. Apa aja aplikasinya mari kita bahas. 1. Adobe Lightroom Foto siluet yang diedit menggunakan Lightoom Adobe lightroom ini adalah must have apps digadget gue. Gue paling suka menggunakan lightroom ini karena hasil efeknya tajam dan halus. Emangkan penggunaan lightroom ini tujuannya untuk finishing. Efek HDR (Clarity) di Adobe Lightroom ini lebih soft banget. Cocok buat kamu yang suka hasil edit yang natural-natural aja tapi tajam dan bagus. 2. Snapseed Foto Siluet yang d

Memaksimalkan Hasil Foto Editor Prisma

Gambar
Hallo everyone, apa kabar hari ini. Kali ini gue mau share tentang Aplikasi editor photo Prisma. Bukan aplikasinya sih, lebih tepatnya hasil editan dari aplikasi ini. Kalian pasti semua udah familiar sama aplikasi keren satu ini. Aplikasi yang bisa merubah foto kamu jadi artwork keren. Ini adalah salah satu aplikasi favorit gue. Bayangin deh kalo orang awam kaya gue harus ngedit kaya ginian di photoshop, keburu meledak duluan kepala gue.  Prisma ini akan merender foto kita secara online. Di prisma Update terbaru, foto kita ga harus di crop jadi square lagi. Udah bisa ngerender foto sesuai dengan bentuk aslinya. Filternya juga makin banyak. Cuma ya gitu, dibanding dengan prisma pas awal-awal. Prisma versi terbaru butuh waktu lebih lama buat merender sebuah foto. Tergantung ukuran file dan kecepatan data juga sih. Cuma dibandingkan versi lama, prisma versi baru lebih berat lah karena banyak perbaikan dan pembaharuan. Tampilannya juga ga se basic dulu. Kamu bisa install Prisma